Tutorial Web Hosting

Tutorial dan userguide layanan web hosting Rumahweb

Archive for the Pengantar Category

Penggunaan Traffic

Pada website, Traffic (atau bisa juga disebut ‘Bandwidth’) dapat diartikan dengan ukuran dari transfer data yang telah dilakukan oleh website Anda. Jumlah traffic yang telah terpakai ditentukan oleh jumlah pengunjung , banyaknya halaman yang dikunjungi pada website Anda dan bagaimana website Anda ditampilkan. Informasi mengenai traffic pada website dapat dilihat di Cpanel pada menu Logs->Bandwidth. […]

Tips Memilih Web Hosting

Menjamurnya layanan Web Hosting khususnya di Indonesia membuat calon customer harus berhati – hati dalam menjatuhkan pilihan. Profesionalitas perusahaan web hosting sangat menentukan nasib website Anda. Tentunya Anda tidak mau sembarang memilih bukan? Simak tips memilih web hosting berikut ini. Lihat Dulu Customer Supportnya Ini adalah salah satu faktor terpenting ketika Anda memilih perusahaan Web […]

Mendaftarkan Situs ke Search Engine

Salah satu nilai lebih dari suatu website adalah terdaftar pada search engine populer sehingga mudah ditemukan dan tentu saja akan mendatangkan traffic yang lebih besar. Cara untuk terdaftar pada sebuah search engine sebenarnya cukup mudah meskipun Anda tidak dapat menyulap situs Anda untuk masuk ke halaman pertama index pencarian. Hal – hal yang Harus dipenuhi […]

Cara Merubah Aplikasi WordPress ber-bahasa Indonesia

Saat ini WordPress telah mendukung kurang lebih 65 bahasa, indonesia termasuk salah satunya. Jadi jika anda ingin tampilan website anda berbahasa Indonesia, Anda bisa download aplikasi WordPress pada situs resmi WordPress Indonesia. Apabila anda meng-install WordPress melalui Fantastico Installer di Cpanel hosting , pasti bahasa default pada wordpress berbahasakan English. Kecuali anda mendownload versi indonesianya […]

Kata-kata sulit tentang Domain

Contoh : namadomainanda.com Bagi newbie/pemula kebanyakan tidak tahu apa arti dari istilah istilah dalam domain. Contohnya subdomain, addon domain, redirect, parkdomain. Berikut ini, saya akan menjelaskan secara detail apa yang dimaksud oleh tiap2 istilah tersebut. SUBDOMAIN Subdomain adalah bagian dari domain. Subdomain biasanya digunakan sebagai pembagian area dari sebuah website. Misalnya, untuk area utama website […]

Informasi Login ke Berbagai Fasilitas

Di dalam e-mail Aktivasi yang diterima saat layanan domain dan hosting Anda aktif, terdapat username dan password yang dapat digunakan untuk login ke berbagai fasilitas yang kami sediakan untuk customer. Simak detailnya dibawah ini : cPanel Didalam e-mail Aktivasi, terdapat username dan password yang bisa digunakan untuk mengakses cPanel. Berikut adalah contoh cuplikan e-mail Aktivasi […]

Mendapatkan Dukungan Teknis Rumahweb

Sebagai layanan berbasis teknologi, kami berusaha untuk sebaik – baiknya memberikan dukungan / support teknis yang terbaik kepada Anda. Kami memiliki beberapa mekanisme dukungan pelanggan yang akan memudahkan Anda dalam mendapatkan dukungan teknis :

E-Mail Aktivasi Hosting

E-mail Aktivasi adalah e-mail berisi informasi tentang account hosting yang Anda terima saat layanan hosting Anda diaktifkan.