Rumahweb Journal
Mencegah Eksekusi Scripts PHP

Mencegah Eksekusi Scripts PHP

Kali ini, kami akan memberikan tips keamanan pada website, melalui fungsi disable eksekusi script php. Salah satu yang sering dilakukan oleh peretas/hacker dalam menjalankan aksinya adalah mengupload scripts php ke folder upload, dan mengeksekusi scripts tersebut untuk mencuri/merusak data.

Untuk mencegah eksekusi scripts php di folder upload, cukup menambahkan file .htaccess ke folder yang digunakan untuk upload data. Misalnya pada cms WordPress di folder wp-content/uploads dengan kode sebagai berikut:

<FilesMatch “\.(php|php\.)$”>
Order Allow,Deny
Deny from all
</FilesMatch>

Bila pada cPanel file .htaccess tidak tampil, silahkan aktifkan opsi “view hidden files” pada file manager.

Semoga panduan keamanan website ini bisa membuat Website Anda lebih secure.

Bermanfaatkah Artikel Ini?

Klik bintang 5 untuk rating!

Rating rata-rata 0 / 5. Vote count: 0

Belum ada vote hingga saat ini!

Kami mohon maaf artikel ini kurang berguna untuk Anda!

Mari kita perbaiki artikel ini!

Beri tahu kami bagaimana kami dapat meningkatkan artikel ini?

SSL Murah

Bayo AM